RAMUAN OBAT TRADISIONAL ALPUKAT

ALPUKAT SEBAGAI OBAT TRADISIONAL

RAMUAN OBAT TRADISIONAL ALPUKAT

Alpukat dengan nama latin Persea americana merupakan salah satu tanaman buah yang harganya relatif mahal. Buah alpukat seringkali dikonsumsi dalam bentuk olahan seperti jus maupun sebagai campuran es buah. Selain rasanya yang istimewa, buah ini mempunyai khasiat dan manfaat bagi kesehatan tubuh manusia. Tidak hanya buahnya saja, bagian daun maupun biji alpukat pun dapat dijadikan sebagai ramuan obat tradisional untuk berbagai macam penyakit.
Sumber